

Pembinaan Pengadilan Tinggi Bengkulu kepada Para Hakim dan Calon Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu Pada Hari Rabu tanggal 5 Maret 2025 bertempat di Ruang Serbaguna Prof. Mr. Soebekti Pengadilan Tinggi Bengkulu mulai jam 08.00 WIB sd 12.00 WIB, YM Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu Dr. Lili Mulyadi, SH.MH didampingi YM Hakim-Hakim Tinggi H. Sumedi, SH.MH., Ny. Rosmina, SH.MH, Dr. Bambang Ekaputra, SH.MH dan Julius Panjaitan, SH.MH melakukan pembinaan terhadap Para Hakim dan Calon Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu terkait bidang tehnis Yudicial. YM Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu dalam pembinaannya tidak lupa menekankan, agar dapat menjadi Hakim yang berintegitas, profesional, taat pada Kode Etik Hakim dan peraturan yang berlaku, sehingga dapat menjadi “Hakim yang dicintai pencari keadilan” karena menghasilkan putusan yang “adil”. Dan beliau juga berharap pembinaan ini dapat meningkatkan kualitas kompetensi menjadi Hakim yang lebih profesional dan berintegritas dalam memeriksa/menangani dan memutus perkara, demi mendukung terwujudnya badan peradilan Indonesia yang agung. Dalam pembinaan ini, diberikan kesempatan kepada masing-masing Hakim Tinggi untuk menyampaikan pembinaan atau temuan terhadap permasalahan dalam memeriksa/menangani perkara banding, serta memberikan solusi pemecahannya. Acara berlangsung dengan komunikatif dua arah, menunjukkan partisipatif dari peserta pembinaan untuk dapat meningkatkan kompetensinya ke depan. “Selamat mengikuti pembinaan, jangan pernah berhenti “belajar”, untuk Peradilan Indonesia yang agung”. aamiin.
« Next: Sosialisasi Advokat Profesional dan E-Court Kepada Anggota Organisasi Advokat PPKHI dan IKADIN »« Previous: Undangan Sosialisasi Persiapan Pemberlakuan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana
Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
Ketua Mahkamah Agung Melepas Ketua Mahkamah Syariyah Aceh Rafi Uddin
Pelaksanaan Sembako Murah Dharmayukti Karini Mahkamah Agung Ri Dan Ikahi
Sekretaris Mahkamah Agung Lantik Hakim Tinggi Pengawas
Bahas Kondisi Hakim, Sekretaris Ma Dan Dirjen Badilum Hadiri Rdp Dengan Komisi Iii
Wakil Ketua Ma Bidang Non Yudisial Resmikan Deklarasi Pembangunan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (smap)
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Pembentukan Pengadilan Baru Dengan Sekretariat Negara, Dja Kemenkeu Dan Kemenpan Rb
Undangan Rapat Koordinasi
Dorong Upaya Pemulihan Dalam Mengadili, Ditjen Badilum Selenggarakan Bimtek Keadilan Restoratif Secara Daring
Ramadhan Sebagai Sarana Tingkatkan Kinerja Dan Integritas, Uah Beri Tausyiah Bagi Keluarga Besar Ditjen Badilum
Sekretaris Mahkamah Agung Ri Dan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Dengar Pendapat Dengan Komisi Iii Dpr Ri
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Pembentukan Pengadilan Baru Dengan Sekretariat Negara, Dja Kemenkeu Dan Kemenpan Rb
Dorong Upaya Pemulihan Dalam Mengadili, Ditjen Badilum Selenggarakan Bimtek Keadilan Restoratif Secara Daring
Ramadhan Sebagai Sarana Tingkatkan Kinerja Dan Integritas, Uah Beri Tausyiah Bagi Keluarga Besar Ditjen Badilum
Sekretaris Mahkamah Agung Ri Dan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Dengar Pendapat Dengan Komisi Iii Dpr Ri
Dorong Adaptasi Sistem Peradilan Umum, Ditjen Badilum Bahas Implikasi Kuhp Baru