
Kamis (17/03/2022) Pengadilan Tinggi Bengkulu menyelenggarakan kegiatan Sidang Terbuka untuk Pengambilan Sumpah Calon Advokat dari Kongres Advokat Indonesia (KAI) di Wilayah Pengadilan Tinggi Bengkulu. Acara ini diselenggarakan berdasarkan pasal 4 Ayat (1) UU Advokat yang berbunyi “Sebelum menjalankan profesinya, Advokat wajib bersumpah menurut agamanya atau berjanji dengan sungguh-sungguh di sidang terbuka Pengadilan Tinggi di wilayah domisili hukumnya”.
Advokat yang diambil sumpahnya berjumlah 21 orang, dengan saksi Hakim Pengadilan Tinggi Bengkulu.
Acara dipimpin oleh Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu, Pramodana Kumara Kusumah Atmadja, S.H., M.Hum. dan dihadiri tamu undangan yang penting.
Selamat kepada para advokat yang telah diambil sumpahnya, semoga bisa membantu masyarakat memberikan bantuan hukum yang diperlukan.
« Next: Penerimaan Calon Hakim Adhoc Pengadilan Perikanan »« Previous: Bimbingan Teknis Pelaksanaan E-Court, SIPP, SPPT-TI, dan Minutasi dan Pemberkasan Perkara Bagi Panitera dan Jurusita
Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
Ketua Mahkamah Agung Melepas Ketua Mahkamah Syariyah Aceh Rafi Uddin
Pelaksanaan Sembako Murah Dharmayukti Karini Mahkamah Agung Ri Dan Ikahi
Sekretaris Mahkamah Agung Lantik Hakim Tinggi Pengawas
Bahas Kondisi Hakim, Sekretaris Ma Dan Dirjen Badilum Hadiri Rdp Dengan Komisi Iii
Wakil Ketua Ma Bidang Non Yudisial Resmikan Deklarasi Pembangunan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (smap)
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Pembentukan Pengadilan Baru Dengan Sekretariat Negara, Dja Kemenkeu Dan Kemenpan Rb
Undangan Rapat Koordinasi
Dorong Upaya Pemulihan Dalam Mengadili, Ditjen Badilum Selenggarakan Bimtek Keadilan Restoratif Secara Daring
Ramadhan Sebagai Sarana Tingkatkan Kinerja Dan Integritas, Uah Beri Tausyiah Bagi Keluarga Besar Ditjen Badilum
Sekretaris Mahkamah Agung Ri Dan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Dengar Pendapat Dengan Komisi Iii Dpr Ri
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Pembentukan Pengadilan Baru Dengan Sekretariat Negara, Dja Kemenkeu Dan Kemenpan Rb
Dorong Upaya Pemulihan Dalam Mengadili, Ditjen Badilum Selenggarakan Bimtek Keadilan Restoratif Secara Daring
Ramadhan Sebagai Sarana Tingkatkan Kinerja Dan Integritas, Uah Beri Tausyiah Bagi Keluarga Besar Ditjen Badilum
Sekretaris Mahkamah Agung Ri Dan Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Hadiri Rapat Dengar Pendapat Dengan Komisi Iii Dpr Ri
Dorong Adaptasi Sistem Peradilan Umum, Ditjen Badilum Bahas Implikasi Kuhp Baru